Intensif, Satpol PP Kediri Tertibkan PKL dan Parkir Liar 

Senin, 3 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foot: Satpol PP Kabupaten Kediri lakukan langkah nyata penertiban PKL dan Parkir Liar

Foot: Satpol PP Kabupaten Kediri lakukan langkah nyata penertiban PKL dan Parkir Liar

Kediri, Detikzone.id — Satpol PP Kabupaten Kediri intensif menertibkan pedagang kaki lima (PKL) dan kendaraan yang parkir liar di trotoar sepanjang Jalan Soekarno-Hatta.

Trotoar yang semestinya menjadi hak pejalan kaki kerap disalahgunakan, sehingga langkah tegas pun diambil demi ketertiban. Senin (5/2/2025)

“Hari ini kami menyisir sepanjang Jalan Soekarno-Hatta, menertibkan kendaraan dan PKL yang masih membandel. Selanjutnya, kami akan melakukan penertiban di kawasan Monumen Simpang Lima Gumul (SLG), yang juga menjadi titik rawan,” tegas Prasetyo, Ahli Pertama Satpol PP Kabupaten Kediri, saat memimpin patroli.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Operasi ini dilakukan setiap hari, termasuk di malam hari, guna memastikan kepatuhan masyarakat terhadap peraturan. “Kami tak segan menindak jika masih ada yang melanggar. Ini demi kepentingan bersama,” tambahnya.

Dengan patroli rutin ini, diharapkan kesadaran masyarakat meningkat dan trotoar kembali menjadi ruang aman bagi pejalan kaki, tanpa gangguan aktivitas yang tidak semestinya.

Penulis : Bimo Gunawan

Berita Terkait

Bupati Sumenep Pimpin Panen Raya Jagung Hibrida
Polres Blitar Bersama Disperindag Gelar Sidak Stok Bahan Pokok
Bupati Sumenep : Gala Dinner Bersama Asosiasi Pariwisata Madura Diharapkan Dongkrak Kemajuan Pariwisata
Kepala Disbudporapar Harapkan Table Top Jadi Wadah Perluas Jaringan Datangkan Wisatawan
Peduli Perempuan, Anggota DPRD Sumenep Nia Kurnia Fauzi Pelopori Raperda KDRT
AJS Ucapkan Selamat kepada Bupati dan Wabup Terpilih 2024, Komitmen Bangun Sumenep Melalui Karya Edukatif 
Pilkada Selesai, KPU Sumenep Serahkan SK Penetapan Calon Bupati dan Wabup Terpilih 2024 
Polres Sumenep Amankan Rapat Pleno Penetapan Paslon Bupati dan Wabup Terpilih, Kasatreskrim Komitmen Jaga Kondusifitas

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:13 WIB

Bupati Sumenep Pimpin Panen Raya Jagung Hibrida

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:41 WIB

Polres Blitar Bersama Disperindag Gelar Sidak Stok Bahan Pokok

Kamis, 13 Februari 2025 - 00:51 WIB

Bupati Sumenep : Gala Dinner Bersama Asosiasi Pariwisata Madura Diharapkan Dongkrak Kemajuan Pariwisata

Rabu, 12 Februari 2025 - 21:30 WIB

Kepala Disbudporapar Harapkan Table Top Jadi Wadah Perluas Jaringan Datangkan Wisatawan

Selasa, 11 Februari 2025 - 16:07 WIB

Peduli Perempuan, Anggota DPRD Sumenep Nia Kurnia Fauzi Pelopori Raperda KDRT

Sabtu, 8 Februari 2025 - 10:14 WIB

AJS Ucapkan Selamat kepada Bupati dan Wabup Terpilih 2024, Komitmen Bangun Sumenep Melalui Karya Edukatif 

Jumat, 7 Februari 2025 - 16:29 WIB

Pilkada Selesai, KPU Sumenep Serahkan SK Penetapan Calon Bupati dan Wabup Terpilih 2024 

Kamis, 6 Februari 2025 - 22:06 WIB

Polres Sumenep Amankan Rapat Pleno Penetapan Paslon Bupati dan Wabup Terpilih, Kasatreskrim Komitmen Jaga Kondusifitas

Berita Terbaru

NASIONAL

Presiden Barito Chapter Hadiri Doa Malam Regional Bali NTB

Sabtu, 15 Feb 2025 - 11:04 WIB