DPRD Kabupaten Sampang Gelar Rapat Paripurna Pembahasan 2 Raperda 2023

Jumat, 7 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, Detikzone.id- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sampang gelar rapat paripurna pembahasan dua Raperda tahun 2023.

Pertama tentang penyampaian nota penjelasan Bupati Sampang terhadap Raperda pertanggungjawaban pelaksanaan APBD TA 2023, dan Raperda kawasan tanpa rokok.

Tidak hanya itu, DPRD Sampang juga menyampaikan pengumuman serta penetapan nama-nama anggota Panitia Kerja (Panja) LHP BPK DPRD Kabupaten Sampang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rapat Paripurna digelar di gedung graha DPRD kabupaten Sampang. Pada Kamis, (06/06/2024)

Dalam rapat paripurna tersebut dihadiri Wakil Ketua I DPRD Sampang Amin Arif Tirtana, Wakil Ketua II Rudi Kurniawan, dan PJ Bupati Sampang Rudi Arifiyanto, Anggota Forkompinda dan sejumlah anggota DPRD Sampang.

Wakil Ketua I Amin Arif Tirtana menyampaikan, sebelum mendengarkan penyampaian nota penjelasan Bupati Sampang, Badan Musyawarah (Banmus) telah mengadakan rapat bersama tim Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) untuk membahas beberapa surat yang masuk dari Bupati Sampang.

Surat tersebut diantaranya prihal penyampaian pandangan rancangan peraturan daerah (Raperda) pertanggung jawaban pelaksanaan APBD 2023 dan pembahasan perancangan peraturan daerah tentang kawasan tanpa rokok.

“Setelah rapat paripurna ini selesai tim Bapemperda akan langsung kemelakukan koordinasi dengan sejumlah OPD terkait untuk membahas tentang Raperda kawasan tanpa rokok,” ucapnya. Rabu, 06/06/2024

Amin Arif Tirtana menambahkan, selain prihal penyampaian pandangan rancangan peraturan daerah (Raperda) pertanggung jawaban pelaksanaan APBD 2023 dan pembahasan Raperda tentang kawasan tanpa rokok. Paripurna kali ini juga mengumumkan penetapan nama-nama anggota Panja LHP BPK.

Perlu diketahui bersama Berikut 15 nama-nama anggota Panja LHP BPK yang ditetapkan :

1. M. Hasan Jamal Fraksi PKB
2. Heriyanto Salaeh Fraksi PKB
3. H. Muji Fraksi PPP
4. Moh. Iqbal Fatoni Fraksi PPP
5. Ulul Albab Fraksi Nasdem
6. Imam Hanafi Fraksi Nasdem
7. Alan Kaisan Fraksi Gerindra
8. Amir Lubis Fraksi Gerindra
9. H. Abdus Salam Fraksi Demokrat
10. H. Aulia Rahman Fraksi Demokrat
11. Moh. Zachroni Fraksi Golkar
12. Moh. Nasafi Fraksi PAS
13. Wafi Fraksi PAS
14. Suhuvil Mukaromah Fraksi PBR
15. Moh. Far Far Fraksi PBR

Pewarta : Rosyid

Berita Terkait

Puluhan Warga Binaan Lapas Cipinang Khatam Al-Quran Setiap Hari Selama Bulan Ramadhan
Mutsaqoful Fikri : Menjadi Pribadi yang Berwawasan Luas 
Manajemen Waktu Adalah Investasi Termahal Masa Depan 
Proyek Rabat Beton BK Rp 225 Juta di Desa Patarongan Sampang Dikerjakan 80 Juta, Sisa Fulus 145 Juta Masih Misteri
Januari, Polres Toba Gelar Perayaan Natal Penuh Sukacita
AI Center UB
Mujiardi Santoso Ajak Umat Kristiani Tebar Kasih di Natal
Agar Tidak Terjerat UU Darurat, Ini Imbauan Kapolres Sumenep untuk Masyarakat Jelang Pilkada 

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:38 WIB

Puluhan Warga Binaan Lapas Cipinang Khatam Al-Quran Setiap Hari Selama Bulan Ramadhan

Senin, 17 Februari 2025 - 11:47 WIB

Mutsaqoful Fikri : Menjadi Pribadi yang Berwawasan Luas 

Senin, 17 Februari 2025 - 11:23 WIB

Manajemen Waktu Adalah Investasi Termahal Masa Depan 

Rabu, 29 Januari 2025 - 17:55 WIB

Proyek Rabat Beton BK Rp 225 Juta di Desa Patarongan Sampang Dikerjakan 80 Juta, Sisa Fulus 145 Juta Masih Misteri

Sabtu, 18 Januari 2025 - 19:54 WIB

Januari, Polres Toba Gelar Perayaan Natal Penuh Sukacita

Berita Terbaru