Bangun Semangat Patriotisme, Ratusan Anak Paud dan TK Tarbiyatus Shibyan Ikuti Pawai Kemerdekaan 

Minggu, 25 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Anak anak Paud dan TK Lembaga Pendidikan Tarbiyatus Shibyan Ikuti Pawai Kemerdekaan dalam rangka HUT Ke-79 RI.

Foto: Anak anak Paud dan TK Lembaga Pendidikan Tarbiyatus Shibyan Ikuti Pawai Kemerdekaan dalam rangka HUT Ke-79 RI.

Sumenep, Detikzone.id-  Bangun semangat patriotisme, ratusan anak Paud dan TK Lembaga Pendidikan Tarbiyatus Shibyan yang beralamat di desa Jadung, Kecamatan Dungkek  menggelar pawai kemerdekaan. Minggu, 25/08/2025.

Kegiatan tersebut merupakan  Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) yang bertema “Aku Cinta Indonesia” dengan topik ‘Aku Cinta Indonesia’.

Menariknya, para siwa -siswi anak usia dini tersebut berkostum merah putih yang terbuat dari plastik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bahkan kostum hasil tangan kreatif para wali murid hampir menyerupai busana asli.

Pantauan di lokasi, para guru hingga orang tua tampak mendampingi para siswa-siswi yang mengikuti pawai kemerdekaan Tarbiyatus Shibyan.

Mereka berjalan kurang lebih 1 kilometer dengan rute, dari halaman Tarbiyatus Shibyan hingga ke SMA Tarbiyatus Shibyan.

Kemudian, mereka kembali lagi dan finis di halaman Lembaga pendidikan Tarbiyatus Shibyan.

Sepanjang kegiatan pawai kemerdekaan, para guru Paud – TK Tarbiyatus Shibyan tampak semangat menggelorakan semangat kemerdekaan.

Semuanya tampak kompak menyanyikan beberapa lagu kebangsaan.

Masing masing orang tua yang turut mendampingi putra putrinya juga ikut bernyanyi.

“Kegiatan ini dalam rangka memperingati HUT ke 79 RI,” ujar Fatnawiyah.

Fatnawiyah berharap, kegiatan pawai kemerdekaan dapat menumbuhkan semangat kebangsaan.

“Pawai kemerdekaan ini diharapkan dapat menumbuhkan rasa nasionalisme dan cinta ranah air bagi generasi anak usia dini,” tandasnya.

 

 

 

Penulis : Herlin

Editor : Amin Nelly

Berita Terkait

Media Lensamadura Gelar Diklat Jurnalistik dan Pelatihan Membatik 
Ikut Demo Bareng Aktivis, Emak -emak Korban Predator Anak Teriak Marah Seraya Menangis Minta Keadilan PN Sumenep
Gelar PAB DKT 2024, UKM IQDA Jadi Sasaran Mahasiswa IAIN Madura
SEMA Fakultas Ushuluddin dan Dakwah IAIN Madura Gelar Sekolah Legislasi 2
Putri Jurnalis Sumenep yang Merupakan Mahasiswi Unesa Raih Prestasi Nasional di Ajang Abdidaya Ormawa 2024
Hari Sumpah Pemuda, Achmad Fauzi Gelorakan Semangat Berkarya dan Pantang Menyerah 
Paskibraka Garda Adhigana SMA Negeri 6 Purworejo Gelar Napak Tilas Perjuangan Pahlawan Nasional 
Peringati HSN 2024, IWO Pamekasan Gelar Seminar Literasi Pendidikan di Ponpes 

Berita Terkait

Sabtu, 7 Desember 2024 - 13:49 WIB

Media Lensamadura Gelar Diklat Jurnalistik dan Pelatihan Membatik 

Selasa, 26 November 2024 - 00:41 WIB

Ikut Demo Bareng Aktivis, Emak -emak Korban Predator Anak Teriak Marah Seraya Menangis Minta Keadilan PN Sumenep

Jumat, 22 November 2024 - 15:49 WIB

Gelar PAB DKT 2024, UKM IQDA Jadi Sasaran Mahasiswa IAIN Madura

Selasa, 19 November 2024 - 14:01 WIB

SEMA Fakultas Ushuluddin dan Dakwah IAIN Madura Gelar Sekolah Legislasi 2

Sabtu, 16 November 2024 - 11:19 WIB

Putri Jurnalis Sumenep yang Merupakan Mahasiswi Unesa Raih Prestasi Nasional di Ajang Abdidaya Ormawa 2024

Senin, 28 Oktober 2024 - 19:09 WIB

Hari Sumpah Pemuda, Achmad Fauzi Gelorakan Semangat Berkarya dan Pantang Menyerah 

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 22:29 WIB

Paskibraka Garda Adhigana SMA Negeri 6 Purworejo Gelar Napak Tilas Perjuangan Pahlawan Nasional 

Rabu, 23 Oktober 2024 - 21:53 WIB

Peringati HSN 2024, IWO Pamekasan Gelar Seminar Literasi Pendidikan di Ponpes 

Berita Terbaru