Kepala BPBD Bersama Sang Istri Tampil di Parade Batik Pentahelix, Dukung Batik Sumenep dan Madura Naik Kelas

Senin, 9 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Kepala BPBD Sumenep bersama sang istri tampil di Parade Fashion Show Batik Pentahelix

Foto: Kepala BPBD Sumenep bersama sang istri tampil di Parade Fashion Show Batik Pentahelix

Sumenep, Detikzone.id- Ikuti Parade Fashion Show Batik Pentahelix, Kepala BPBD Sumenep Ach. Liaili Maulidy bersama istri tercintanya tampil romantis dengan balutan busana Batik Madura produk UMKM.

Dihadapan ribuan pasang mata yang hadir di GOR A Yani pada grand Final Sumenep Batik Festival, Minggu, 08/09, malam, keduanya menunjukkan kekompakan dan harmonisasi.

Penuh percaya diri, pasang halal tersebut kemudian melambaikan kedua tangannya penuh dengan keceriaan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tepuk tangan penonton pun acap kali terdengar riuh untuk memberikan apresiasinya.

Walaupun ditengah tengah kegiatan tersebut ada Runner Up Putri Indonesia Jawa Timur bersama perwakilan dari 10 Daerah Jatim, Ach. Laili Maulidy bersama istinya tidak tampak canggung bahkan sumringah menandakan rasa kebahagiaan.

Kepala BPBD Sumenep Ach. Laili Maulidy menyatakan optimismenya terhadap batik Sumenep dan Madura bisa naik kelas dan dikenal dunia.

“Kegiatan ini menjadi menjadi momentum untuk memperkenalkan kekayaan budaya yang kita miliki agar kedepan semakin dikenal dunia,” katanya.

Menurutnya, Batik memiliki peranan penting dalam menggerakkan ekonomi masyarakat, khususnya bagi para pengrajin dan penjual aksesoris batik.

“Oleh karenanya, melalui parade batik Pentahelix ini, pemerintah daerah membutuhkan peranan seluruh pihak untuk untuk mewujudkan itu semua,” tuturnya.

Laili berharap, parade festival batik dapat membangun semangat kebersamaan dan melahirkan solusi masa depan bagi perekonomian masyarakat.

“Acara seperti Festival Batik perlu sekali dilakukan, tentunnya untuk pengambangan Batik. Terutama Batik Sumenep dan Madura,” tandasnya.

 

Penulis : Igusty - Amin

Berita Terkait

Dishub Kota Kediri Lakukan Inspeksi Keselamatan Angkutan Umum Menjelang Lebaran Idul Fitri 1446H
Bupati dan Wabup Pamekasan Resmi Dilantik Gubernur Jatim
Dinkes Kabupaten Pamekasan Lakukan  Visitasi dan Pengecekan Pelayanan Kesehatan di Lapas Kelas llA 
Tunjukkan Kepedulian di Bulan Suci Ramadhan, PLN UP3 Madura Bukber Bersama Anak yatim dan Guru Ngaji
Wapres RI Gibran Kunjungi Sekolah Al-Madinah, Bupati Bogor Sambut Hangat
Kinerja Lemah dan Pengabaian Regulasi, Peran Satpol PP Kabupaten Bogor Disorot
Kepada DPRD Sumenep, Bupati Fauzi  Sampaikan Nota Pengantar LKPJ 
Jelang Waktu Buka Puasa Banyak Warga Pemalang Berburu Takjil Gratis

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:51 WIB

Dishub Kota Kediri Lakukan Inspeksi Keselamatan Angkutan Umum Menjelang Lebaran Idul Fitri 1446H

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:40 WIB

Bupati dan Wabup Pamekasan Resmi Dilantik Gubernur Jatim

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:25 WIB

Dinkes Kabupaten Pamekasan Lakukan  Visitasi dan Pengecekan Pelayanan Kesehatan di Lapas Kelas llA 

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:01 WIB

Tunjukkan Kepedulian di Bulan Suci Ramadhan, PLN UP3 Madura Bukber Bersama Anak yatim dan Guru Ngaji

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:42 WIB

Wapres RI Gibran Kunjungi Sekolah Al-Madinah, Bupati Bogor Sambut Hangat

Berita Terbaru

NASIONAL

Pembatasan Kendaraan Truk Besar di Kota Pekalongan dan Batang

Kamis, 20 Mar 2025 - 15:39 WIB